Hipmi Jakarta Utara Dorong Generasi Muda Jadi Pengusaha Tangguh Lewat Seminar Bisnis Kreatif
Jakarta Utara — Dalam upaya memperkuat semangat kewirausahaan di kalangan generasi muda, Hipmi Jakut menggelar seminar bertajuk “Menjadi Pengusaha Kreatif dan Berdaya Saing di Era Modern”. Acara ini dirancang untuk menginspirasi mahasiswa, pelaku UMKM pemula, dan masyarakat umum agar berani melangkah ke dunia bisnis dengan bekal pengetahuan dan strategi yang matang. Ketua Umum hipmi Jakarta […]